Front Nahdliyin untuk Kedaulatan Sumber Daya Alam (FNKSDA) menggelar Bedah Buku Menuju Aswaja Materialis yang ditulis oleh Moh. Roychan Fajar, pada Selasa, (29/6/2021) bertempat di Pusat Pendidikan dan Latihan (Pusdiklat) Kantor Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Sumenep. Acara yang digelar…

Aswaja dalam pendekatan ini tidak lagi hadir dalam bentuknya hiper-moderat dan ideasional, sebagai mana yang selama ini dominan di kampanyekan dalam studi islam arus utama. Namun sebaliknya, Hadir dengan wujud lebih segar dan lebih progresifprogresif, yang nantinya dapat di proyeksikan…